Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Perintah - perintah konsol pada Terminal Linux

* Struktur Linux
- Perangkat Keras : unit system, consol, terminal, printer
- Perangkat Lunak : kernel, shell, utilitas, aplikasi

- Kernel : bagian utama dari sistem linux yang mengendalikan secara langsung perangkat keras &      menampilkan fungsi manajemen tanggal & waktu.
- Shell : menerjemah perintah yang diberikan user.
- Utilitas : program yang disediakan linux untuk melaksanakan tugas tertentu.
- Aplikasi : program yang dibuat oleh pemakai untuk kebutuhannya sendiri.

* Struktur organisasi file
 - File biasa : digunakan untuk menyimpan data, dokumen, grafik & program objek lainnya
 - direktori : file yang berisi daftar nama dari masing-masing file
 - File spesial : file yang menyatakan suatu alat piranti (hardware)



  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS
Read User's Comments0

Cara Instalasi Linux CentOS 6.3

Salah satu tahap awal untuk belajar distro Linux apapun, termasuk CentOS adalah mencoba instalasi distro tersebut. Berikut ini adalah langkah-langkag instalasi Linux CentOS :

1.  Setelah virtual machine kita start muncul menu awal seperti screen shot di bawah , pilih “install or upgrade an existing system”.
14 Cara Install CentOS 6.3


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS
Read User's Comments0

Pengertian dan Sejarah CentOS

Pengertian

CentOS adalah sistem operasi bebas yang didasarkan pada Red Hat Enterprise Linux (RHEL). Proyek ini berusaha untuk 100% binari kompatibel dengan produk hulunya (RHEL). Arsip perangkat lunak tambahan menyediakan versi terbaru paket-paketnya, berbasis paket RPM. CentOS singkatan dari Community ENTerprise Operating System (Sistem Operasi Perusahaan buatan Komunitas/Masyarakat) yang merupakan proyek independen yang bertujuan untuk menyediakan distribusi GNU/Linux yang stabil untuk institusi dan perseorangan yang tidak sangat memerlukan support untuk menjalankan sistem yang mereka miliki.

 Sejarah

CentOS bermula dari proyek komunitas yang diawali menjelang akhir tahun 2003 dengan tujuan untuk menyediakan sistem operasi skala perusahan. Untuk itu, CentOS membangun ulang dengan memanfaatkan kode sumber yang wijib dibebaskan dari Red Hat Enterprise Linux (RHEL) menjadi sebuah distribusi Linux dengan kualitas dan kompatibilitas yang nyaris sama, disamping menyediakan perbaikan sekuriti secara berkala untuk semua paket software yang terkait. CentOS merupakan distribusi Linux yang terbanyak digunakan untuk server disamping Debian GNU/Linux (disalib sejak 2012). CentOS aktif dikembangkan oleh sekelompok tim inti dan didukung oleh komunitas pengguna skala perusahan, administrator jaringan, administrator sistem dan para pengembira Linux lainnya. Jadi, keberadaan CentOS adalah tidak lain untuk menyediakan platform komputasi skala perusahan yang bebas, dan berusaha untuk mempertahankan 100% kompatibilitas binernya terhadap sumber hulu (RHEL). Tak peduli apapun alasannya, sejatinya CentOS tidak lain adalah klon dari RHEL yang berdasarkan kaidah lisensi GPL adalah sah-sah saja. Red Hat dan produknya (RHEL) pada prinsipnya hanya dilindungi aturan merek dagang, dan ini cukup memeberi ruang untuk Red Hat mengembangkan bisnis layanan yang sukses.




  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS
Read User's Comments1